Catatan akhir tahun CSED INDEF: Industri halal mulai jadi penggerak ekonomi
Ekonomi dan keuangan syariah Indonesia tengah memasuki fase baru dengan pergeseran ke sektor riil, khususnya industri halal, sebagai penggerak pertumbuhan ekonomi nasional, menurut CSED INDEF.